Lafazh Lisan ( لسان)disini berarti :
"Alat penunjuk keseimbangan Neraca"
Tidak semua makna kata lisan itu harus bermakna : "Lisan seperti pengertian Bahas Indonesia yaitu "Lidah untuk berbicara"
Dalam Bahasa Arab lafazh "اللســــان" mempunya setidak 10 makna sesuai dengan "Idhofah / sandaran kalimatnya" , 10 makna itu sbb :
اللسان للنطق
Lisan ; lidah
لسان العرب
Bahasa (Bahasa Orang Arab)
اللسان؛ الرسالة
Lisan; Surat
لسان أرض
Lisan ; Tanjung (pada suatu pulau)
لسان الميزان
Lasan;alat penunjuk suatu neraca
لسان النار
Lisan ; Lidah apa /ujungnya
لسان القوم
Lisan;Juru Bicara/ Jubir bagi suatu masyarakat
لسان الصدق
Lisan ; nama baik/sebutan yang baik
لسان السبع / الغزال/ الفرس
Lisan ; Nama bagi suatu jenis tumbuhan
Dalam 1 kata terkadang memiliki 2 arti terkadang 10 arti bahkan ada 1 kata memiliki 150 arti.
BAGIAN 2
Selanjutnya....
Kita telah membahas suatu kata dalam Bahasa Arab (Mufrodat) yang mempunyai arti ganda.
Ada yang bertanya "Bagaimana cara membadakan makna-makna tersebut?"
Jawab :
Kita bisa membedakannya dengan 2 cara :
1.Mengetahui Idhofahnya
2.Memahami alur pembicaraannya (سياق الكلام) secara baik.
Kita bisa membedakannya dengan 2 cara :
1.Mengetahui Idhofahnya
2.Memahami alur pembicaraannya (سياق الكلام) secara baik.
,wallohu'alam
Ahmad Hikam
Komentar
Posting Komentar
Mari berdiskusi sehat di sini :)